Pages

Friday, October 28, 2016

Dari Kesederhanaan Muncullah Kesempurnan

        Untuk mencapai sebuah keberhasilan sebagai penunjang kehidupan ini tidak semudah dibayangkan, boleh mempunyai cita2 setinggi langit namun tanpa usaha maka semuanya sia-sia, terkadang proses dalam mencapai sesuatu itulah yang membuat orang-orang berpikir untuk mengurunkan niatnya mengambil keputusan dalam mendapatkan sebuah keberhasilan.
      Jika kita mempunyai niat untuk menjalani sesuatu maka jalanilah karena akan ada banyak orang  yang akan membantu kita demi mencapai keberhasilan itu, walaupun bantuan yang mereka berikan hanya ingin menjadi sahabat kita dan mereka berusaha membuat kita senang walaupun dari hal-hal yang sangat sederhana.
       Hal itu saya percaya karena semua yang saya lalui dalam proses mencapai keberhasilan ada banyak orang-orang yang membantu dalam suka maupun duka.
Orang-orang yang sudah membantu dan siap menjadi sahabat dalam kesederhanaan yang saya miliki adalah teman-teman seperjuangan PPG KIHAJAR DEWANTARA Angkatan IV, terutama untuk pakar-pakar kesehatan dan olahraga yaitu calon-calon guru profesional PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA dan KESEHATAN  Angkatan IV PPG UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA.
           Dari sekian banyak suka duka yang kami lalui dan terkadang membuat kami lelah namun ada moment-moment yang tidak akan terlupakan diantaranya adalah KEGIATAN OUTDOOR EDUCATION PPG PENJAS KHD IV, hari dimana semua rasa lelah, bosan, jenuh, pusing, tidak kami rasakan lagi yang kami rasakan hanyalah kebahagiaan dari persahabatan yang kami bangun dengan kesederhanaan  yang menhasilkan kesempurnaan.
         Walaupun kami dari suku, agama, kulit, watak yang berbeda  namun kami saling membanitu lewat persahabatan demi kebaikan dan kesempurnaan untuk setiap kekurangan yang kami miliki.
Terimakasih teman-teman telah menjadi kisah saya dalam proses menggapai masa depan yang sukses.
         SUKSES untuk kalian semua PPG PENJAS KHD IV dan seluruh teman-teman PPG KHD IV. Masa depan menunggu kalian semua...
           SEMOGA KITA LULUS 100%  DI UTN nanti..  AMIINNN..


Inilah moment-moment yang kami abadikan untuk kisah perjuangan kami nanti...
Sampai kapanpun jangan pernah melupakan bawha kita pernah sama2 berjauang...



1. Tiba di lokasi rafting

2. Inilah kami dengan berbagai ekspresi











Thank you...

3 comments:

  1. Wahh keren, fotografer nya siapa ??

    ReplyDelete
    Replies
    1. Terimakasih...
      Dari team rafting fi sana buu..

      Delete
    2. Terimakasih...
      Dari team rafting fi sana buu..

      Delete