Setiap keputusan yang di ambil pasti ada resikonya baik dalam hal suka maupun duka, setiap orang bebas menentukan masa depannya dan keputusan yang kita ambil hari ini akan menentukan masa depan yang akan kita jalani nanti, apapun keadaan kita saat ini, baik maupun buruk itu adalah keputusan yang kita ambil satu bulan yang lalu atau tahun yang lalu bahkan beberapa tahun yang lalu, keputusan itulah yang membawa kita sampai pada saat ini dan kita harus siap menhadapi keadaan saat ini.
Satu kisah tentang saya; Beberapa tahun lalu saya mengambil satu keputusan untuk mengikuti program sm3t dari keputusan yang diambil pada saat itu membuat saya harus mengabdi kepelosok negeri (papua) selama setahun dan sekarang harus menempuh program pendidikan profesi guru selama setahun, dalam menempuh program PPG ada banyak tantangan namun saya tetap harus menjalaninya karena saya tahu keadaan yang saat ini saya hadapi itu adalah hasil dari keputusanku beberapa tahun yang lalu..
Terkadang kita berpikir bahwa kita tidak sanggup menghadapi keadaan saat ini, namun kita tidak menyadari bahwa keadaan saat ini yang dihadapi adalah hasil dari keputusan yang diambil atau dibuat pada saat yang lalu.
Apa yang sebenarnya harus dilakukan setelah mengambil satu keputusan:
1. Konsisten..
Setelah kita mengambil keputusan
pertama kita harus konsisten kalau
Kita sudah konsisten berarti kita sudah
Siap mengahadapi apapun ke depan
Karena apapun yang kita hadapi
nanti adalah hasil keputusan kita
saat ini.
2. Tunjukan diri kita apa adanya
Artinya kita tidak perlu mengikuti
trend atau kita harus mengikuti
gaya hidup orang lain tapi
tunjukanlah diri kita apa adanya,
Ibaratnya jadikanlah dirikita seperti dirikita sendiri karena diri kita adalah diri kita...
Jika kita sudah konsisten dan menunjukan diri kita apa adanya berarti kita sudah siap untuk menghadapi apapun di hari mendatang....
Apa yang sebenarnya harus dilakukan setelah mengambil satu keputusan:
1. Konsisten..
Setelah kita mengambil keputusan
pertama kita harus konsisten kalau
Kita sudah konsisten berarti kita sudah
Siap mengahadapi apapun ke depan
Karena apapun yang kita hadapi
nanti adalah hasil keputusan kita
saat ini.
2. Tunjukan diri kita apa adanya
Artinya kita tidak perlu mengikuti
trend atau kita harus mengikuti
gaya hidup orang lain tapi
tunjukanlah diri kita apa adanya,
Ibaratnya jadikanlah dirikita seperti dirikita sendiri karena diri kita adalah diri kita...
Jika kita sudah konsisten dan menunjukan diri kita apa adanya berarti kita sudah siap untuk menghadapi apapun di hari mendatang....
Semoga kita tidak menyesal dengan keadaan saat ini yang kita hadapi. Karena semua yang kita hadapi saat ini adalah hasil keputusan kita pada saat waktu yang lampau...
No comments:
Post a Comment